6 TAHAP PEMBUATAN SEPATU KULIT
3 (4)

teknik pembuatan sepatu

Sepatu kulit adalah sepatu yang sudah dikenal sejak lama sebagai alas kaki yang tidak hanya mempunyai bahan kuat, tetapi juga memiliki nilai fashion tersendiri. Sepatu kulit adalah sepatu yang dibuat dari kulit hewan dan sepatu jenis ini sudah digunakan sejak manusia pertama kali bisa memanfaatkan kulit hewan. Sehingga dengan demikian, sepatu ini mempunyai nilai penting … Read more